Hymne PONPES MODERN AN-NIDA
Hymne Ponpes Modern An-Nida
Cipt. Muhammad Rus'an
Lihat sinar mentari
Semangat pagi hari
Menerangi alam ini
Menyeru generasi islami
Mewujudkan santri yang beriman
Menyeru dalam kebaikan
Mencetak insan negarawan
Mendawamkan Al-Qur'an
Reff.
An-nida ... Annida
Annida ... Annida
Annida pondok seruan
Annida ... Annida
Annida ... Annida
Mencetak muslim yang beriman
Menegakan tauhid dalam kehidupan
Menjalankan syariat dengan keteguhan
Komentar
Posting Komentar